
Dalam rangka meningkatkan kemampuan berbahasa Inggris siswa, MIN Surakarta melaksanakan kegiatan English Camp di Kampung Inggris, Pare, Kediri, mulai tanggal 3–6 November 2025. Kegiatan ini diikuti oleh siswa-siswi dari program unggulan MIPA dan Tahfidz kelas 4A, 4B, 5A, dan 5B. Program belajar ini dilaksanakan di lembaga Briliant English Course (BEC), salah satu lembaga ternama di Kampun...

Dalam rangka meningkatkan kemampuan berbahasa Inggris siswa, MIN Surakarta melaksanakan kegiatan English Camp di Kampung Inggris, Pare, Kediri, mulai tanggal 3–6 November 2025. Kegiatan ini diikuti oleh siswa-siswi dari program unggulan MIPA dan Tahfidz kelas 4A, 4B, 5A, dan 5B. Program belajar ini dilaksanakan di lembaga Briliant English Course (BEC), salah satu lembaga ternama di Kampun...

Surakarta – MIN Surakarta melaksanakan acara pelepasan mahasiswa Program Pengalaman Lapangan (PPL) dari Institut Islam Mambaul Ulum Surakarta pada Kamis (28/08/2025). Acara berlangsung sederhana namun penuh kehangatan di salah satu ruang kelas, dihadiri oleh 10 mahasiswa yang telah menyelesaikan kegiatan PPL selama satu bulan. Selama satu bulan penuh, para mahasiswa turut berkon...

Surakarta – Dalam rangka memeriahkan Hari Ulang Tahun ke-80 Republik Indonesia, MIN Surakarta menyelenggarakan kegiatan pemberian hadiah kepada para siswa yang berhasil menjadi juara dalam berbagai lomba Semarak Kemerdekaan. Kegiatan ini dilaksanakan pada Kamis (17/08/2025) di halaman madrasah dengan penuh semangat dan kegembiraan. Hadiah diberikan sebagai ben...

Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Pramuka Indonesia, MIN Surakarta menggelar upacara pada Kamis (14/08/2025) di Rumah Revolusi Mental, Sumber Bulu, Pendem, Mojogedang, Karanganyar. Kegiatan ini diikuti oleh seluruh siswa kelas 5 dan 6, beserta guru dan staf Madrasah. Upacara peringatan ini bertujuan untuk menanamkan semangat kepramukaan kepada seluruh peserta, memotivasi an...

Sabtu (26/07/25), Siswa-siswi kelas 5 dan 6 MIN Surakarta mengikuti kegiatan pembekalan dalam rangka persiapan menghadapi Perkemahan Peringatan Hari Pramuka yang akan dilaksanakan pada 13–14 Agustus 2025 di Mojogedang, Karanganyar. Kegiatan pembekalan ini berlangsung di halaman MIN Surakarta yang diikuti dengan antusias oleh para peserta.Pembekalan ini bertujuan untuk memberikan...

Kamis (24/07/25), Komite Madrasah Ibtidaiyah Negeri (MIN) Surakarta secara resmi menyerahkan 9 ruang kelas kepada Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Kota Surakarta. Penyerahan ini dilakukan dalam upaya agar ruang-ruang kelas tersebut dapat masuk dalam daftar Barang Milik Negara (BMN) dan mendapatkan alokasi biaya pemeliharaan dari pemerintah. Penyerahan dilakukan secara simbolis di halaman...

MIN Surakarta menerima kedatangan 10 mahasiswa Praktik Pengalaman Lapangan (PPL) dari Institut Islam Mamba'ul 'Ulum (IIM) Surakarta pada Rabu (23/07/25). Serah terima mahasiswa PPL dilaksanakan secara resmi di aula Madrasah dan dihadiri oleh Dosen Pembimbing Lapangan, Prapti, serta Kepala Madrasah MIN Surakarta, Anik Ustadah. Dalam sambutannya, Anik Ustadah selaku Kepala Madrasah menyampaikan...

Polres Surakarta mengadakan kegiatan sosialisasi Konvensi Hak Anak di MIN Surakarta yang diikuti oleh seluruh siswa-siswi dari kelas 1 hingga kelas 6 pada Sabtu (19/07/26). Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran siswa tentang pentingnya hak dan kewajiban anak dalam kehidupan sehari-hari. Dalam kegiatan tersebut, perwakilan dari Polres Surakarta menyampaikan berbagai poin penting men...

Kamis (17/07/2025) Para siswa MIN Surakarta mengikuti kegiatan penanaman tanaman lidah mertua sebagai bagian dari program ekoteologi yang menjadi agenda Masa Taaruf Siswa Madrasah (MATSAMA) tahun ini. Kegiatan tersebut turut dihadiri oleh Kepala Kantor Kementerian Agama Kota Surakarta, Ahmad Ulin Nur Hafsun. Dalam sambutannya, Ahmad Ulin Nur Hafsun menyampaikan apresiasi atas pelaksanaan kegiatan...


